TEKNOLOGI DALAM DUNIA TEKNIK SIPIL
Perkembangan Teknologi yang cukup pesat pada saat ini bisa membantu serta memudahkan pekerjaan dalam segala bidang, tak lain dalam dunia bangunan atau Teknik Sipil. Dengan berkembangnya teknologi sekrang banyak bermuncul software-software baru dalam bidang Teknik Sipil yang sangat membantu. Tak lain seperti software yang bernama AutoCAD, SAP2000 dan masih banyak lagi software hasil dari produk Autodesk yang digunakan dalam Teknik Sipil, fungsi dari software itu berbeda-beda tergantung sesuai kebutuhan yang kita perlukan.
-AutoCAD
AutoCAD berguna untuk penggambaran atau gambar kerja 2 dimensi maupun 3 dimensi dalam pengerjaan suatu proyek yang direncana oleh orang Sipil.
Gambar Dari AutoCAD
Seorang perncana, drafter maun engineer lainya pada umumnya lebih memilih AutoCAD dalam mengerjakan gambar kerja atu desain yang akan dikerjakan nantinya, karena AutocCAD memiliki fasilitas modelling yang cukup komplit, cuku[ mudah dalam penggunaannyadan mudah untuk dipelajari. Dengan adanya AutoCAD ini para engiiner bisa berkerja lebih maksimal lagi,hemat waktu dan lebih teliti lagi.
-Sap2000
SAP2000 software yang tak lagi asing didunia Teknik Sipil, karena progam ini sangat sering digunakan para engineer untuk menganalisis struktur bagunan yang akan direncanakan,enentukan desain penampang beton bertulang, struktur baja serta juga bisa digunakan untuk metode interface yang secara grafis mudah digunakan dalam proses penyelesain analisis struktur. Dengan ini seorang Siplil bisa merencanakan struktur bagunan dengan kuat, kokoh, lebih teliti dalam perhitungan beban serta hemat waktu dan mendapat hasil yang memuaskan.
Gambar Dari SAP2000
Pada umumnya SAP2000 digunakan untuk menganalisis struktur bangunan atas, sehingga jarang orang menggunakan untuk analisis pondasi bangunan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar